wargasipil.com – PUBG Mobile memiliki banyak pemain dan setiap pengguna harus memiliki profil PUBG uniknya masing-masing. Setelah membuat akun, gamer pasti ingin mengkustomisasi profil mereka salah satunya dengan meng-ganti foto profil PUBG Mobile mereka.
Foto yang ditampilkan di profil PUBG masing-masing pemain seringkali menjadi alat untuk menunjukkan keunikan dan eksistensi masing-masing di dalam game PUBG. Selain itu, penggunaan foto profil membuat profil pemain semakin menarik.
Lantas gimana cara ganti foto profil PUBG Mobile? Berikut ulasan lengkap soal cara ganti foto profil PUBG Mobile!
Pemain bisa menggunakan berbagai avatar yang tersedia gratis di menu PUBG. Mengganti foto profil menggunakan avatar yang tersedia merupakan cara yang populer bagi para pemain yang ingin mengganti foto profilnya.
Banyak avatar baru yang tersedia untuk pemain setelah pemain menyelesaikan achievement. Berikut cara mengganti foto profil melalui menu PUBG:
Selain foto profil, pemain juga dapat mengubah titles, Bendera, Bingkai Avatar, dan Tag Nama. Tentu saja, selain bendera, pemain harus melakukan hal-hal tertentu seperti mencapai prestasi sehingga mereka dapat membuka banyak pilihan bingkai, titles, dan tag nama avatar.
Pemain dapat mengubah foto profilnya sesuai dengan media sosial yang digunakan untuk login ke dalam game PUBG. Pemain dapat melihat di menu Pengaturan untuk mengetahui media sosial apa yang menjadi alat bagi pemain untuk login.
Ada opsi Facebook, Twitter, dan Google Play. Nah, jika pemain menggunakan Facebook untuk login ke PUBG, berikut caranya:
Gimana? Gampang sekali bukan caranya? Mudah-mudahan kamu gak bingung lagi ya!
Untuk lebih banyak informasi seputar esports dan PUBG Mobile, jangan lupa untuk follow akun Instagram GGWP.ID di @ggwp_media!